Break in Kelas Kanal – Eps 1: Pertanyaan Penelitian dalam Riset Kualitatif
Halo #SobatKanal, kembali dengan program kolaborasi Kelas Kanal X Break (Bicara Tentang Kualitatif) yang di bawakan oleh Prof. dr. Adi Utarini, MPH, Mac, Ph.D dan Martina Sinta Kristanti, S.Kep.,Ns,MN.,Ph.D.
Pada episode 1 ini, akan dibahas mengenai Pertanyaan Penelitian dalam Riset Kualitatif yaitu rumusan awal tentang kemana arah suatu penelitian akan dilakukan.
Beberapa hal yang dibahas pada episode 1 antara lain :
1.Kepentingan pertanyaan penelitian
2.Bagaimanakah rumusan pertanyaan penelitian yang baik?
3.Bagaimana konstruksi pertanyaan penelitian yang ideal
4.Bagaimana hubungan antara desain penelitian dengan pertanyaan penelitian yang diajukan?
Break in Kelas Kanal episode 1 menjadi menu wajib bagi #SobatKanal yang sedang atau akan belajar tentang penelitian kualitatif.
Semoga dapat bermanfaat bagi #SobatKanal semua.